Sekarang ini walaupun sudah banyak yang paham tentang spunbond, namun harga tas spunbond ini masih tetap stabil. Tidak seperti bahan lain, ketika sudah banyak yang menggunakan tas ini maka akan menaikkan harganya, namun ini tidak dilakukan oleh pihak pabrik dan pihak konveksi. Ketika tas ini sudah banyak diminati oleh banyak orang maka sudah dipastikan harga tas ini tidak mungkin menaikkan harganya. Pasti mereka tetap saja menjual dengan harga yang stabil. Memang harga tas ini sudah diprediksi oleh banyak konsumen tidak akan naik, walaupun naik paling hanya berapa persen saja tidak seperti tas bahan lainnya yang sudah melejit tinggi. Selain itu pihak konsumen ketika sudah mendapatkan harga yang murah kemudian akan naik begitu saja maka akan mereka kemungkinan akan pindah ke tas lain. Selama ini alasan konsumen menggunakan tas ini hanya memiliki harga yang murah. Selain itu tas ini akan lebih ketika anda bawa akan lebih ringan dan lebih praktis.
Harga Murah Tapi Berkualitas
Ini yang selalu menjadi bahan pertimbangan orang yang akan memesan tas spunbond. Mereka mengatakan ketika membeli tas ini maka mereka akan mendapatkan tas yang murah namun memiliki kualitas yang bagus. Memang ketika anda membawa tas ini dengan beban berat maka anda akan mengalami mudah rusak. Karena bahan spunbond ini sendiri tipis dan hanya bisa digunakan untuk membawa barang-barang yang ringan saja. Tas ini memang lebih murah daripada tas model lain. Akan tetapi ketika mereka ingin mendapatkan tas ini maka mau tidak mau anda harus berhati-hati ketika membawa. Jangan sampai anda membawa dalam jumlah yang banyak dan memiliki beban yang berat. Jika hal ini anda lakukan maka ada tas tidak akan awet. Seyogyanya tas ini hanya digunakan untuk membawa beban yang ringan saja, tidak harus membawa dalam jumlah yang berat. Tentu ini akan membuat anda menjadi lebih waspada ketika akan membawa tas spunbond ini jangan sampai membawa beban yang berat.
Harga tas spunbond sekarang ini memang masih murah, jarang sekali ada orang yang mengeluhkan ketika membeli tas ini mahal. Semua orang pasti akan sepakat jika tas ini dikatakan sebagai tas yang murah. Akan tetapi kegunaannya masih terbatas, karena ketika membeli tas ini mau tidak mau mereka harus sudah siap menanggung resiko ketika menggunakan tas ini. Dari segi harga memang jauh lebih murah, akan tetapi ketika sudah melihat fungsi dari tas ini maka sudah pasti akan terbatas. Oleh karena itu ketika ada yang memesan tas spunbond ini pasti hanya akan digunakan untuk kepentingan biasanya saja, jarang sekali ada orang yang memesan tas ini, digunakan untuk kebutuhan sehari-hari atau sering disebut sebagai tas pokok. Mereka beranggapan ketika tas ini digunakan untuk pokok maka tidak akan awet dan akan mudah rusak. Oleh karena itu mereka yang memesan tas ini hanya digunakan untuk acara tertentu tidak digunakan untuk tas pokok yang digunakan tiap hari.
Sering Menerima Pesanan Untuk Souvenir
Harga tas spundbond ini memang lebih murah namun bukan berarti tidak ada orang yang memesan. Sudah pasti akan banyak orang yang memesan tas ini, hanya saja mereka menggunakan tas ini untuk souvenir saja. Hal ini diakui oleh para konveksi tas atau pabrik tas, mereka mengakui sering sekali menerima pesanan dari pihak toko atau pihak perusahaan yang digunakan untuk souvenir. Tentu saja tas ini memang sangat cocok digunakan untuk souvenir saja, karena ketika tas souvenir pasti jarang digunakan untuk kepentingan sehari-hari. Seperti biasanya tas souvenir ini hanya digunakan pada saat itu juga, setelah itu disimpan atau dibuang. Jadi jarang sekali ada yang disimpan lagi karena tas ini tidak bisa untuk membawa perlengkapan yang bebannya terlalu berat.
Selain itu harga tas spunbond yang murah ini juga banyak dimanfaatkan oleh banyak orang yang akan mengadakan pernikahan dan ulang tahun. Kadang mereka memesan tas spunbond ini kepada para jasa souvenir, jasa konveksi dan pabrik langsung. Tentu saja ketika memesan tas ini maka mereka akan memilih tas yang memiliki harga murah dan simpel. Apalagi kita tahu bahwa tas spunbond ini memiliki banyak sekali warna yang mencolok. Hal ini yang membuat minat konsumen menjadi lebih tinggi. Rata-rata konsumen yang memesan tas ini pasti akan memilih warna yang cerah dan sesuai dengan selera mereka. Jarang sekali ada orang yang akan memesan tas spunbond ini dengan warna yang gelap. Memang ketika memilih tas ini rata-rata digunakan konsumen untuk souvenir saja, jadi sebisa mungkin mereka membuat yang menarik dan seunik mungkin.